Simak Sampai Habis, Berikut Jumlah Harta Kekayaan Tiga Bakal Calon Bupati Lahat

Penulis: - Kamis, 19 September 2024
Simak Sampai Habis, Berikut Jumlah Harta Kekayaan Tiga Bakal Calon Bupati Lahat

Palembang, Sumselupdate.com- Pertarungan pencalonan Kepala Daerah untuk Kabupaten Lahat akan diikuti tiga pasangan calon, dimana satu diantaranya diikuti mantan Wakil Bupati Kabupaten Empat Lawang.

Tiga pasang nama itu diantaranya Hj. Lidyawati, dan H. Haryanto diusung oleh enam partai politik yaitu Demokrat, Nasdem, PKS, PAN, PBB dan PSI.

Bacaan Lainnya

Yulius Maulana dan Budiarto Marsul diusung oleh empat Partai Politik yaitu Hanuta, Gerindra, PPP dan PDI-P.

Kemudian Bursah Zarnubi dan Widya Ningsih diusung oleh tiga Partai Politik yaitu PKB, Golkar, dan Perindo.

Tiga pasang bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Lahat ini merupakan tokoh yang sudah sangat familiar dikenal oleh masyarakat di daerah tersebut.

Ketiga pasang itu diketahui telah resmi mendaftarkan diri ke KPU Kabupaten Lahat untuk bertarung di Pilkada Lahat 2024.

Terlepas dinamika politik dari ke tiga pasang nama itu, hal menarik yang juga dapat diperhatikan yakni harta kekayaan yang mereka miliki.

Melansir laman resmi E-LHKPN, dari ke tiga nama itu Bakal Calon Bupati Lahat Burzah Sarnubi memiliki harta kekayaan tertinggi dibandingkan dua nama lainnya.

Lalu berapa harta kekayaan dari tiga nama bakal calon Bupati Lahat?

Bursah Zarnubi alias BZ merupakan politisi ulung yang pernah menjabat ketua umum Partai Bintang Reformasi (PBR) ini sudah sejak lama dikenali oleh warga Lahat.

Melansir E-LHKPN, BZ terakhir kali melaporkan harta kekayaannya pada Sabtu (28/08/2024) dengan total harta kekayaan yang dimiliki sebanyak Rp 50.494.719.075.

Berikut uraian harta kekayaan yang dimiliki BZ melansit di E-LHKPN.

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp.40.417.500.000

1. Tanah dan Bangunan Seluas 338 m2/180 m2 di KAB / KOTA
BEKASI, HASIL SENDIRI Rp.3.005.000.000

2.Tanah Seluas 2000 m2 di KAB / KOTA TANGERANG, HASIL SENDIRI Rp.402.000.000

3.Tanah dan Bangunan Seluas 616 m2/80 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 3.004.000.000

4.Tanah dan Bangunan Seluas 478 m2/400 m2 di KAB / KOTA KOTA
JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 20.025.000.000

5.Bangunan Seluas 44 m2 di KAB / KOTA BANDUNG, HASIL SENDIRI Rp.1.001.500.000

6.Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 430.000.000

7.Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 430.000.000

8.Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 43.000.000

9.Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 43.000.000

10.Tanah Seluas 20000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 34.000.000

11.Tanah Seluas 241800 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp.1.500.000.000

12.Tanah Seluas 890000 m2 di KAB / KOTA LAHAT, Rp. 2.500.000.000

13.Tanah Seluas 75.66 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN
, HASIL SENDIRI Rp. 3.000.000.000

14.Tanah Seluas 94.21 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN
, HASIL SENDIRI Rp. 5.000.000.000

B.ALAT TRANSPORTASI DAN MESINRp.4.060.000.000

1.MOBIL, TOYOTA KIJANG INOVA Tahun 2014, HASIL SENDIRI
Rp. 200.000.000

2.MOBIL, TOYOTA KIJANG INOVA Tahun 2017, HASIL SENDIRI
Rp. 350.000.000

3.MOBIL, HYUNDAI KONA Tahun 2021, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000

4.MOBIL, TOYOTA INOVA Tahun 2020, HASIL SENDIRI Rp. 330.000.000

5.MOBIL, MITSUBISHI TRITON Tahun 2019, HASIL SENDIRI Rp. 30.000.000

6.MOBIL, TOYOTA ALPHARD Tahun 2017, HASIL SENDIRI Rp. 750.000.000

7.MOBIL, TOYOTA CAMRY Tahun 2023, HASIL SENDIRI Rp. 800.000.000

8.MOBIL, TOYOTA HIACE Tahun 2021, HASIL SENDIRI Rp. 700.000.000

9.MOBIL, HONDA CRV Tahun 2020, HASIL SENDIRI Rp. 500.000.000

C.HARTA BERGERAK LAINNYA Rp.1.758.000.000

D.SURAT BERHARGARp.—-

E.KAS DAN SETARA KAS Rp.5.098.993.592

F.HARTA LAINNYARp.—-

Sub TotalRp.51.334.493.592

III. HUTANGRp.839.774.517

IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp.50.494.719.075

Lidyawati

Sosok perempuan ini seperti diketahui sudah dikenal oleh seluruh warga Lahat lantaran merupakan istri dari Bupati Lahat periode sebelumnya yakni Cik Ujang yang kini mengadu nasib di pertarungan Pilgub Sumsel 2024 mendampingi Herman Deru.

Lalu berapa harta kekayaan istri Cik Ujang ini melansir E-LHKPN memiliki total sebanyak Rp 3.904.388.545 yang dilaporkan pada Minggu (25/02/2024) lalu, dan berikut uraiannya.

A.TANAH DAN BANGUNAN Rp.1.889.750.000

1.Tanah Seluas 400 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 200.000.000

2.Tanah Seluas 1836 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 250.000.000

3.Tanah Seluas 4290 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 350.000.000

4.Tanah dan Bangunan Seluas 613 m2/224 m2 di KAB / KOTA
LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 600.000.000

5.Tanah Seluas 600 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 250.000.000

6.Tanah Seluas 9590 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 239.750.000

B.ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp.710.000.000

1.MOBIL, TOYOTA CAMRY Tahun 2015, HASIL SENDIRI Rp. 280.000.000

2.MOBIL, TOYOTA NAV1 Tahun 2014, HADIAH Rp. 155.000.000

3.MOBIL, TOYOTA LAND CRUISER 200 P8 PX Tahun 2014, HASIL
SENDIRI Rp. 275.000.000

C.HARTA BERGERAK LAINNYARp.632.800.000

D.SURAT BERHARGARp.—-

E.KAS DAN SETARA KASRp.671.838.545

F.HARTA LAINNYARp.—-

Sub TotalRp.3.904.388.545

III. HUTANGRp.—-

IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III)Rp.3.904.388.545

Yulius Maulana

Politisi PDI-P ini merupakan mantan Wakil Bupati Empat Lawang periode 2018-2024 mendampingi Joncik Muhammad.

Meski begitu Yulius Maulana ini untuk Pilkada 2024 ini lebih memilih bertarung di Pilbup Lahat dengan pasangannya Budiarto Marsul.

Melansir laman E-LHKPN, Yulius Maulana terkahir kali melaporkan harta kekayaannya pada Selasa (26/03/2024) dengan jumlah total Rp22.430.800.561

Berikut uraian harta kekayaan yang dimiliki mantan Wakil Bupati Empat Lawang tersebut.

A.TANAH DAN BANGUNAN Rp.20.995.000.000

1.Tanah dan Bangunan Seluas 1160 m2/192 m2 di KAB / KOTA
KOTA PAGAR ALAM , HASIL SENDIRI Rp. 4.000.000.000

2.Tanah dan Bangunan Seluas 2600 m2/510 m2 di KAB / KOTA
LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 5.000.000.000

3.Tanah dan Bangunan Seluas 65 m2/60 m2 di KAB / KOTA LAHAT,
HASIL SENDIRI Rp. 4.550.000.000

4.Tanah Seluas 750 m2 di KAB / KOTA KOTA PALEMBANG , HASIL
SENDIRI Rp. 350.000.000

5.Tanah dan Bangunan Seluas 404 m2/180 m2 di KAB / KOTA
LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 3.550.000.000

6.Tanah Seluas 324 m2 di KAB / KOTA LAHAT, HASIL SENDIRI Rp. 160.000.000

7.Tanah dan Bangunan Seluas 600 m2/200 m2 di KAB / KOTA KOTA
PALEMBANG , HASIL SENDIRI Rp.3.200.000.000

8.Tanah dan Bangunan Seluas 1353 m2/1353 m2 di KAB / KOTA
EMPAT LAWANG, HASIL SENDIRI Rp.60.000.000

9.Tanah Seluas 777 m2 di KAB / KOTA EMPAT LAWANG, HASIL
SENDIRI Rp. 60.000.000

10.Tanah Seluas 10.46 m2 di KAB / KOTA EMPAT LAWANG, HASIL
SENDIRI Rp. 65.000.000

B.ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp.1.177.341.600

1.MOBIL, TOYOTA ALPHARD Tahun 2004, HASIL SENDIRI Rp. 100.000.000

2.MOBIL, HONDA JAZZ Tahun 2013, HASIL SENDIRI Rp. 160.000.000

3.MOBIL, HONDA CR-V Tahun 2017, HASIL SENDIRI Rp. 240.000.000

4.MOBIL, TOYOTA NEW LAND CRUISER 200 VX-R 4X4 A/T DIESEL Tahun 2018, HASIL SENDIRI Rp. 677.341.600

C.HARTA BERGERAK LAINNYARp.—-

D.SURAT BERHARGARp.—-

E.KAS DAN SETARA KASRp.258.458.961

F.HARTA LAINNYARp.—-

Sub TotalRp.22.430.800.561

III. HUTANGRp.—-

IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN
(II-III)Rp.22.430.800.561

Bantu Kami untuk Berkembang

Mari kita tumbuh bersama! Donasi Anda membantu kami menghadirkan konten yang lebih baik dan berkelanjutan. Scan QRIS untuk berdonasi sekarang!


Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.