Polsek Tebingtinggi Bagikan Makanan Sehat Bergizi di SLB Empat Lawang

Penulis: - Rabu, 13 November 2024
Polsek) Tebingtinggi, melakukan kunjungan ke Sekolah Luar Biasa (SLB) Kabupaten Empat Lawang, membagikan makanan sehat bergizi gratis.

Tebingtinggi, sumselupdate.com Kepolisian Sektor (Polsek) Tebingtinggi, Polres Empat Lawang melakukan kunjungan ke Sekolah Luar Biasa (SLB) Kabupaten Empat Lawang.

Kapolsek Tebingtingg AKP Elan Sitompul mengatakan, kunjungan kesekolah SLB ini merupakan bentuk perhatian dari kepolisian sektor Tebingtingg Polres Empat Lawang dalam hal ini untuk berbagi sesama.

“Hari ini kita kunjungi SLB untuk membagikan makanan sehat bergizi dalam rangkan caling system OMP Musi 2024 kepada siswa siswi,” ujarnya.

Ditambahkannya, kegiatan pembagian makan sehat Bergizi ini akan dilaksanakan setiap hari.

“Selain di sekolah, wilayah keramaian lainnya seperti pasar kita lakukan pembagian ini,” pungkasnya. (**)

Baca juga : Polsek Tebingtinggi Beri Makan Sehat Bergizi Dalam Colling System OPM Musi 2024 Jumat Berbagi

Bantu Kami untuk Berkembang

Mari kita tumbuh bersama! Donasi Anda membantu kami menghadirkan konten yang lebih baik dan berkelanjutan. Scan QRIS untuk berdonasi sekarang!


Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.