Jakarta, sumselupdate.com – Semarak pesta demokrasi menjadi penentu estafet kepemimpinan Indonesia di masa mendatang. Persaingan antarkandidat menjadi bumbu yang selalu muncul dalam pesta rakyat 5 tahunan.
Pantau hasil perhitungan cepat sejumlah lembaga dan kemeriahan suasana pemilu melalui Pemilu dikutif dari Suara.com (jaringan nasional sumselupdate.com), dari sejumlah hitungan cepat pasangan Prabowo-Gibran unggul untuk sementara.
Hampir semua hitungan cepat, menampilkan keunggulan Prabowo-Gibran melebihi dari 50 persen. (**)